Berbagi Informasi Tentang Dunia Perekeretaapian Dan Penerbangan

Selasa, 26 Januari 2016

AirAsia X Kembali Lirik Rute Penerbangan Ke Tehran,Iran

(Foto : Istimewa)

AirAsia X, perusahaan penerbangan berbiaya rendah yang fokus melayani rute-rute penerbangan jarak menengah hingga jarak jauh asal Malaysia, mengatakan akan kembali melayani rute penerbangan nonstop ke Tehran di Iran, serta membuka kembali penerbangan ke London dan Paris jika memang biaya operasional yang dikeluarkan memungkinkan.
Berbicara di CAPA Iran Aviation Summit yang diselenggarakan di Tehran, Chief Executive Officer AirAsia X Benyamin Ismail mengatakan bahwa AirAsia X sebelumnya menutup layanan penerbangan Kuala Lumpur-Tehran karena Iran mendapatkan sanksi internasional atas proyek nuklir yang digarapnya. “Kami terbang ke Tehran di masa lampau tapi harus dihentikan karena adanya sanksi. Kami berencana kembali dan mengeksplorasinya lagi,” ungkap Benyamin.


Source : Indo Aviation
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Days Count

Clock

Total Tayangan Halaman

Viewers Income Monitor

Diberdayakan oleh Blogger.

Wikipedia

Hasil penelusuran